Senin, 28 November 2011

Puisi dipenghujung musim gugur (˘̩̩̩.˘̩ƪ)

Hari ini aku mau posting sesuatu yang maybe 'agak' ga berhubungan dengan jepang. (gak) sesuai sama judul postingan ini. Seseorang pernah bilang gini ke onee-ku Rikasakura, "supaya lebih menarik, blognya diisi postingan tentang kegiatan sehari-hari aja". kalo menurutku arti dari kalimat itu bisa berarti curhat. Yaudah, aku buat aja postingan ini..
Seperti yang kalian bisa lihat, maksud dari postingan ku ini cuma satu! aku cuma pengen bilang,"heeeeiii!!! aku admin blog ini lhooo!! Щ(ºДºЩ)"
Atau,"heeiii di blog ini ada admin!! Yuuri!!"
biarpun aku bukan pendiri blog dan jarang ngeposting, dan kalo datang lebih sering cuma sekedar nge-desain secara sederhana blog ini, tapi setidaknya hargai keberadaanku dong  >.<
sedih banget rasanya ga diakui gini (⌣́_⌣̀)
Itu ga sopan, apalagi itu melukai perasaan, huhuuu TToTT
Tuhan apa salahku?? *mendramatisir suasana 

yuuri, sebuah nama yang tak berarti
yuuri, setangkai bunga liar dipinggir jalan
yuuri, dedaunan kering yang melayang terbang tak dianggap
yuuri, seorang gadis yang berjalan sendirian dengan air mata
yuuri, sebuah kerikil penghalang jalan yang mulus
yuuri, sayap yang hancur tercerai-berai tak berguna
yuuri, gadis bodoh yang mendamba cita walau mustahil

(apa-apaan sih ini ya ampuun (ˇ_ˇ''))

Oia satu lagi, kalo postingan aku itu diakhir postingan ada nama aku nya yaaa, muahahahaa

Udah ah, sekian aja deh. Maaf telah membuat kalian membaca postingan aneh ini.
sekian..
salam hangat penuh cinta untuk masaki okada-kun, onew, dan onee rikasakura ^^

Yuuri

Tidak ada komentar:

Posting Komentar